Kupang – Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Jakarta mengecam keras intimidasi dan kekerasan yang diduga dilakukan peserta aksi 112 terhadap dua jurnalis Metro TV dan seorang jurnalis Global TV di lingkungan Mesjid Istiqlal, Jakarta Pusat, Sabtu. Ketua AJI Jakarta, Ahmad Nurhasim, dalam pernyataan diterima di kupang, Sabtu mendorong jurnalis yang menjadi korban dan perusahaan persnya melaporkan kasus kekerasan ke polisi agar kasus ini diusut hingga tuntas agar kekerasan tidak berulang. AJI juga mengimbau para jurnalis mengutamakan…
Read MoreBerita Nasional
Layanan Daftar Haji Semakin cepat, dari 4 Tahap
Indramayu – Kementerian Agama (Kemenag) menjalin kerjasama dengan PermataBank Syariah dalam Pelayanan Pendaftaran Haji Satu Atap. Dengan layanan ini, calon jamaah haji (Calhaj) dapat melakukan pembukaan dan penyetoran dana haji secara langsung di satu tempat karena payment point Bank dan kantor Kemenang berada dalam satu atap. Ini adalah tindaklanjut dari Peraturan Menteri Agama (PMA) Nomor 29 Tahun 2015 yang mengatur tentang penyelenggaraan ibadah haji reguler dari sebelumnya empat tahap menjadi dua tahap agar efektif dan efisien. Sebelumnya,…
Read MorePWI: Presiden Peduli pada Wartawan
Ambon – Organisasi kewartawanan terbesar dan tertua di Indonesia, Persatuan Wartawan Indonesia, menilai Presiden Jokowi masih peduli wartawan. Hal ini dinyatakan Ketua PWI Pusat, Margiono, di sela peringatan Hari Pers Nasional 2017, di Ambon, Maluku, Kamis. “Kalau presiden mengoreksi kami (wartawan) berarti masih peduli dan memperhatikan wartawan. Sebaliknya kalau tidak dikoreksi berarti tidak dicintai,” kata dia. Selain itu, Margiono juga menyinggung pebisnis sekaligus pemilik perusahaan pers di Indonesia, yang dia katakan menjadi tantangan tersendiri dalam…
Read MoreFPI Tetap Gelar Aksi 112
Jakarta – Front Pembela Islam (FPI) akan tetap menggelar aksi jalan kaki (long march) “112” di kawasan Jalan Jenderal Sudirman-MH Thamrin Jakarta Pusat pada Sabtu (11/2). “Kita tetap aksi,” kata Ketua Umum FPI Ahmad Shobri Lubis saat dikonfirmasi di Jakarta Rabu. Shobri membantah pernyataan Ketua Tanfidzi DPD FPI DKI Jakarta Abuya Abdul Majid yang menyatakan FPI urung menggelar aksi. Shobri menuturkan Forum Umat Islam (FUI) yang mengkoordinir aksi, namun FPI merupakan bagian dari forum itu…
Read MoreMUI: Akun Twitter Pakai Nama Maruf Amin Palsu
Jakarta – Akun Twitter dengan nama @khmaruf_amin dengan foto Ketua Umum MUI yang juga Rais Aam PBNU dipastikan palsu. Ketua MUI Bidang Infokom/Wakil Sekjen PBNU Masduki Baidlowi meminta agar masyarakat tidak terkecoh dengan akun tersebut. “Masyarakat untuk mengetahui bahwa akun tersebut adalah palsu sehingga tidak terkecoh,” kata Masduki di Jakarta, Senin (30/1). Ia mengatakan, KH Maruf Amin, baik sebagai pribadi maupun sebagai Ketua Umum MUI dan Rais Aam PBNU tidak memiliki akun twitter dan tidak…
Read MorePemerintah Resmi Bubarkan 9 Lembaga Nonstruktural
Jakarta – Pemerintah secara resmi membubarkan sembilan institusi nonstruktural agar dapat meningkatkan efektivitas dan efisiensi pelaksanaan tugas pemerintahan negara. Seperti dilansir laman resmi Sekretaris Kabinet, kesembilan lembaga nonstruktural yang dibubarkan terdiri atas: Badan Benih Nasional, Badan Pengendalian Bimbingan Massal, Dewan Pemantapan Ketahanan Ekonomi dan Keuangan, Komite Pengarah Pengembangan Kawasan Ekonomi Khusus di Pulau Batam, Bintan, dan Pulau Karimun, serta Tim Nasional Pembakuan Nama Rupabumi. Selanjutnya, Dewan Kelautan Indonesia; Dewan Nasional Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas,…
Read More15 Bandara Diusulkan Jadi Badan Layanan Umum
Jakarta – Kementerian Perhubungan mengusulkan untuk menjadikan 15 bandara di bawah pengelolaannya (Unit Penyelenggara Bandar Udara/ UPBU) sebagai Badan Layanan Umum (BLU). Hal ini ditegaskan Direktur Bandar Udara Ditjen Perhubungan Udara Yudhi Sari Sitompul di Jakarta, minggu lalu. “Kita sudah usulkan 15 bandara jadi BLU, tapi paparan ke Kemenkeu (Kementerian Keuangan) baru empat, kalau tak salah,” ujar Yudhi Sari. Keempat bandara yang kajian bisnisnya untuk menjadi BLU sudah dipaparkan ke Kemenkeu adalah Bandara Fatmawati Soekarno di…
Read MoreHary Tanoe Akan Temui Putra Donald Trump
Jakarta – Bos MNC Group, Hary Tanoesoedibjo, berencana untuk bertemu dengan dua putra dari Presiden Amerika Serikat, Donald J Trump untuk membicarakan kelanjutan kerjasama bisnis mereka. Dia akan bertemu dengan Eric dan Donald Jr di New York, pekan ini sebelum menghadiri inaugurasi pelantikan Trump sebagai presiden baru AS pada Jumat lusa. Saat ini Hary sudah berada di Washington. “Itu kewajiban saya untuk memastikan semua berlanjut dengan baik, untuk melindungi kepentingan semua orang,” ujar Hary seperti dikutip…
Read MorePenjual Emas Imitasi Asal China Ditangkap
Jakarta – Petugas Imigrasi Kelas I Ambon bersama Kantor Wilayah Perwakilan Kementerian Hukum dan Ham Provinsi Maluku menangkap warga negara asing asal China bernama Zhang Jinlan (54). Kepala Kantor Wilayah Kemenkum HAM Provinsi Maluku Priyadi mengatakan, Zhang datang ke Indonesia dengan paspor dan visa kunjungan, namun keberadaan mereka di Ambon diduga terkait kelompok sindikat penipuan. Menurut Priyadi penangkapan terhadap Zhang dilakukan karena masyarakat curiga dengan keberadaan perempuan tersebut. Setelah dilakukan penyelidikan. petugas kemudian menangkapnya. “Zhang Jinlan…
Read MoreKPK Fokus Tangani Korupsi Pupuk
Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi telah menetapkan lima tersangka baru terkait kasus dugaan tindak pidana korupsi pengadaan pupuk urea tablet di Perum Perhutani Unit 1 Jawa Tengah periode 2010-2011 dan 2012-2013. Kasus ini merupakan pengembangan kasus korupsi PT Berdikari (Persero), salah satu perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Dua dari lima tersangka di antaranya merupakan Direktur Utama PT Berdikari periode 2010-2011 Asep Sudrajat Sanusi dan Direktur Utama PT Berdikari periode 2012-2013 Libraro El Arif. Sementara tiga…
Read More