- Grand Opening Press Club Indonesia SMSI, Ketua Dewas TVRI Soroti Monopoli Platform Teknologi Global
- Disperindag Banten Raih Predikat Informatif Peringkat ke-3 pada Penganugerahan KIP 2025
- Hadapi Puncak Musim Hujan, Pemkot Tangerang Pastikan Stok Bantuan Logistik Bencana Aman
- SMSI Banten Gelar Musprov di Pantai Sawarna, Perkuat Konsolidasi dan Soliditas Media Siber
- Gubernur Banten : Kerukunan Umat Jadi Ukuran Kemajuan Daerah
Jurnalis Der Spiegel Akui Bertahun-tahun Bikin Berita Bohong
Internasional – Majalah berita mingguan terkemuka di Jerman, Der Speigel, mengakui salah satu wartawan seniornya, Claas Relotius ternyata sudah bertahun-tahun mengarang laporan supaya layak diberitakan. Pernyataan yang disampaikan pada Rabu (19/12) itu membuat geger industri media massa. Relotius merupakan seorang wartawan yang telah banyak memenangkan penghargaan jurnalistik, termasuk CNN Journalist of The Year pada 2014. Awal bulan ini, pria berusia 33 tahun itu memenangkan penghargaan sebagai Reporterpreis di Jerman atau Reporter of The Year. Melalui karya liputannya tentang seorang anak muda Suriah, Relotius menuai…
Read More








