- Gubernur Banten : Kerukunan Umat Jadi Ukuran Kemajuan Daerah
- Normalisasi Sungai Sabi oleh DBMSDA Tangerang untuk Cegah Banjir dan Sedimentasi
- Kepala Daerah Diundang Ikuti Anugerah Kebudayaan PWI di HPN 2026
- Ngopi Bareng Forkopimda, Danrem 064/Maulana Yusuf Dorong Sinergi Nyata Bangun Banten
- Kecamatan Larangan Kota Tangerang Salurkan Bantuan Sosial untuk Anak Terlantar dan Disabilitas
KPK Terus Dalami Asal-Usul Uang OTT Sultra
Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih mendalami asal-usul uang sebesar Rp 400 juta yang disita pada operasi tangkap tangan (OTT) di Sulawesi Tenggara (Sultra). Diduga, uang tersebut terkait dengan proyek infrastruktur di sana. “Sekarang kita dalami dulu asal-usul uang Rp 400 juta itu. Pemberiannya secara lebih spesifik diduga terkait dengan apa, sejauh ini kami duga terkait dengan proyek-proyek infrastruktur,” ujar Juru Bicara KPK Febri Diansyah di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Rabu (23/5/2018). Ketika ditanya soal…
Read More
