- Kepala Daerah Diundang Ikuti Anugerah Kebudayaan PWI di HPN 2026
- Ngopi Bareng Forkopimda, Danrem 064/Maulana Yusuf Dorong Sinergi Nyata Bangun Banten
- Kecamatan Larangan Kota Tangerang Salurkan Bantuan Sosial untuk Anak Terlantar dan Disabilitas
- Apa Jadinya Jika TNI, Pemerintah, dan Rakyat Bergerak Bersama? TMMD ke-126 Jawab dengan Aksi Nyata di Pandeglang
- HUT ke-80 TNI di Banten: Soliditas Prajurit, Pengabdian Tanpa Batas . TNI Prima - TNI Rakyat - Indonesia Maju
Ketua TP PKK Provinsi Banten Tinawati Andra Soni: Keluarga Turut Berperan Wujudkan Swasembada Pangan
SERANG.beritaindonesianet-Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Banten Tinawati Andra Soni mengatakan keluarga turut berperan dalam mewujudkan swasembada pangan. Salah satunya melalui pemanfaatan lahan pekarangan rumah untuk ditanami bahan pangan atau sayuran. Hal itu disampaikan Tinawati usai mengikuti Gerakan Memanen Jagung di Taman Lestari, Kantor Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Banten, KP3B Curug, Kota Serang pada Kamis (17/7/2025). “Program swasembada pangan harus kita galakkan, terutama di tingkat keluarga. Kita bisa menanam di polybag…
Read More