Internasional – Sedikitnya 10 ribu warga Hawaii dievakuasi setelah gunung berapi Kilauea mengeluarkan lahar, Kamis (04/05/2018) sore. Serangkaian gempa juga sempat terjadi saat Gunung Kilauea erupsi. “Departemen Pekerjaan Umum melaporkan uap panas dan lahar muncul dari patahan gunung di bagian Leilani sekitar Jalan Mohala,” bunyi pernyataan Badan Pertahanan Sipil Wilayah Hawaii, Jumat (04/05). Badan Survei Geologi Amerika Serikat (USGS) melaporkan erupsi terjadi sekitar pukul 16.45 sore waktu setempat. USGS mengatakan tim observatoriumnya tengah menyelidiki aktivitas gunung tersebut. Beberapa jam…
Read More#Gunung Hawai
Berita Nasional

April 28, 2025
PWI dan IKWI Pusat Gelar Halal Bihalal: Jaga Silaturahmi, Momen Refleksi dan Harapan Baru
Jakarta. beritaindonesianet – Dalam suasana penuh kehangatan dan
Berita Olahraga

November 30, 2024
DP3AKKB Banten Sosialisasikan Pemberdayaan Perempuan Bidang Sosial Melalui Langkah Dansa
ANYER, beritanindonesianet – Dinas Pemberdayaan Perempuan,
Juni 16, 2024