- Gubernur Andra Soni dan Wagub Dimyati Terima Anugerah Tokoh Peduli Penyiaran
- Rangkaian HPN, 200 Wartawan Dijadwalkan Retret di Akmil Magelang
- JMSI Beri Penghargaan Khusus Untuk Ketua Jurnalis Polda Lampung
- Peringati Hari Ibu, Ratusan Lansia Banten Line Dance “Bergerak Bersama Lansia Sehat"
- Pensiunan Provinsi Banten Berwisata Budaya ke Jogja, Nikmati Keindahan dan Sejarah
Banten Kembali Juara Stand Gebyar Wisata dan Budaya Nusantara
Serang – Melalui kreatifitas yang dirancang secara maksimal untuk dekorasi stand Dinas Pariwisata Provinsi Banten di Gebyar Wisata dan Budaya Nusantara (GWBN) 2018 akhirnya kembali mengharumkan nama Banten dengan memboyong juara stand terbaik tingkat provinsi yang sebelumnya didapat juga tahun kemarin. Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Banten Eneng Nurcahyati mengatakan, Banten hadir dengan tema Keraton Kaibon yang dikemas kedalam acara Gebyar Wisata Banten on GWBN 2018 membuahkan hasil yang membuat bangga. Pasalnya, pada event nasional tersebut merupakan…
Read More
