- Gubernur Andra Soni dan Wagub Dimyati Terima Anugerah Tokoh Peduli Penyiaran
- Rangkaian HPN, 200 Wartawan Dijadwalkan Retret di Akmil Magelang
- JMSI Beri Penghargaan Khusus Untuk Ketua Jurnalis Polda Lampung
- Peringati Hari Ibu, Ratusan Lansia Banten Line Dance “Bergerak Bersama Lansia Sehat"
- Pensiunan Provinsi Banten Berwisata Budaya ke Jogja, Nikmati Keindahan dan Sejarah
Pentingny Cuci Hidung Tiap Hari
Jakarta – Cuci hidung merupakan salah satu aktivitas yang kerap diabaikan masyarakat saat ini. Padahal dengan cuci hidung, dapat diantisipasi berbagai penyakit yang bisa menerpa tubuh di masa yang akan datang. Menurut dr. S. Hendradewi, Sp.THT-KL(K), selaku spesialis Telinga Hidung Tenggorokan (THT), masyarakat saat ini hanya terbiasa mengobati. Upaya untuk mencegah penyakit justru diabaikan dan luput dari pengawasan. “Kami ingin sekali menggalakkan kesehatan hidung. Selama ini masyarakat hanya mengobati, tapi tidak mencegah. Harusnya, pencegahan dapat dilakukan jauh-jauh hari,”…
Read More
