- Grand Opening Press Club Indonesia SMSI, Ketua Dewas TVRI Soroti Monopoli Platform Teknologi Global
- Disperindag Banten Raih Predikat Informatif Peringkat ke-3 pada Penganugerahan KIP 2025
- Hadapi Puncak Musim Hujan, Pemkot Tangerang Pastikan Stok Bantuan Logistik Bencana Aman
- SMSI Banten Gelar Musprov di Pantai Sawarna, Perkuat Konsolidasi dan Soliditas Media Siber
- Gubernur Banten : Kerukunan Umat Jadi Ukuran Kemajuan Daerah
DPRD Tetapkan Bupati-Wabup Serang Terpilih, Begini Kata Ratu Rachmatuzakiyah
SERANG.beritaindonesianet-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Serang resmi menetapkan Bupati-Wakil Bupati Serang terpilih Ratu Rachmatuzakiyah dan M. Najib Hamas. Surat keputusan penetapan ditandatangani Ketua dan Wakil Ketua DPRD serta Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Kabupaten Serang. Penetapan tersebut dilaksanakan melalui Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Serang Pengumuman penetapan pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati terpilih pada Pemilihan Tahun 2024 dan Pengumuman akhir masa jabatan Bupati Serang di gedung dewan setempat pada Selasa, 20 Mei 2025. Selanjutnya,…
Read More
