- Gubernur Banten : Kerukunan Umat Jadi Ukuran Kemajuan Daerah
- Normalisasi Sungai Sabi oleh DBMSDA Tangerang untuk Cegah Banjir dan Sedimentasi
- Kepala Daerah Diundang Ikuti Anugerah Kebudayaan PWI di HPN 2026
- Ngopi Bareng Forkopimda, Danrem 064/Maulana Yusuf Dorong Sinergi Nyata Bangun Banten
- Kecamatan Larangan Kota Tangerang Salurkan Bantuan Sosial untuk Anak Terlantar dan Disabilitas
Wamendagri Bima Arya Apresiasi Gubernur Banten Andra Soni dan Forkopimda Atas Pelaksanaan PSU Pilkada Tahun 2024 Kabupaten Serang
SERANG.beritaindonesianet – Wakil Menteri Dalam Negeri, Bima Arya apresiasi Gubernur Banten Andra Soni bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Provinsi Banten atas pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Tahun 2024 Kabupaten Serang. Apresiasi tersebut disampaikan Bima Arya saat melaksanakan kunjungan kerja ke Provinsi Banten dalam rangka monitoring PSU Pilkada Tahun 2024 Kab. Serang, Sabtu (19/4/2025) di Gedung Negara Provinsi Banten, Jl Brigjen KH Syam’un No. 5, Kota Serang, Sabtu (19/4/2025). Kunker Bima Arya diterima Gubernur…
Read More

