OTT Lampung Utara, KPK Kembali Amankan 3 Orang Susul Bupati Lampung Utara

OTT Lampung Utara, KPK Kembali Amankan 3 Orang Susul Bupati Lampung Utara

KOTABUMI, beritaindonesianet-Petugas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali mengamankan tiga orang pejabat, Senin (7/10) menyusul Bupati Lampung Utara Agung Ilmu Mangkunegara yang ditangkap Minggu malam. Total pihak yang diamankan KPK dalam operasi itu di Lampung Utara sebanyak 7 orang. ” Sampai siang ini total yang diamankan KPK berjumlah 7 orang. Ada tambahan pejabat Pemkab setingkat kepala seksi dan swasta,” kata Juru Bicara KPK Febridiansyah. Menurut Febri, tujuh orang tersebut langsung di bawa tim KPK ke Jakarta….

Read More

Bupati Lampura Agung Ilmu Tertangkap OTT

Bupati Lampura Agung Ilmu Tertangkap OTT

BANDARLAMPUNG, beritaindonesianet – Bupati Lampung Utara Agung Ilmu Mangkunegara terjaring Operasi Tangkap Tangan (OTT) KPK, Minggu (6/10) malam. Agung diamankan bersama dua kepala dinas dan satu orang perantara. Hal ini diungkapkan langsung juru bicara KPK Febri Diansyah kepada wartawan. “Saat ini barang bukti sedang di kumpulkan dan di hitung. Diduga terkait proyek si dinas PU dan Koperindag Kabupten Lampung Utara. Untuk pengamanan awal, tim telah menyegel sejumlah benda dan lokasi,” kata Febri. Febri menambahkan, sesuai…

Read More

Puluhan Warga Banten di Pengungsi Papua Dipulangkan Pemprov Banten

Puluhan Warga Banten di Pengungsi Papua Dipulangkan Pemprov Banten

JAYAPURA, beritaindonesianet-Puluhan warga Banten yang tinggal di Papua akan dipulangkan ke tanah kelahiran mereka. Pemulangan mereka dijemput langsung dan difasilitasi oleh pihak Pemerintah Provinsi Banten. “Pemulangan pertama akan berlangsung siang ini, kami akan berangkat dari Bandara Sentani menuju Bandara Soeta jam 11.50 nanti,” ujar Plt Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Banten Kusmayadi. Menurut Kusmayadi yang juga menjabat Kepala Insektorat Provinsi Banten, seluruh warga Banten yang terdampak kerusuhan tadinya tinggal di Wamena dan Jayapura….

Read More

Karhutla Segera Berlalu

Karhutla Segera Berlalu

JAKARTA, beritaindonesianet- Semenjak kedatangan Presiden Joko Widodo dalam rangka Rapat Terbatas Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) bersama Kementerian dan Lembaga terkait di Riau pada tanggal 16 September 2019, operasi pemadaman karhutla menggunakan Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) lebih diintensifkan. Tentara Nasional Indonesia (TNI) mengerahkan 4 pesawat bersama para personelnya untuk membantu proses TMC yang masing-masing dibagi di dua tempat, yakni 2 di Sumatera dan 2 di Kalimantan. Upaya TMC yang digawangi oleh Badan Nasional Penanggulangan Bencana…

Read More

Hujan Mulai Turun, Asap Segera Berlalu

Hujan Mulai Turun, Asap Segera Berlalu

JAKARTA, beritaindonesianet– Beberapa hari terakhir hujan berhasil menguyur wilayah-wilayah Sumatera dan Kalimantan. Pantauan data hujan dalam 24 jam terakhir hujan terjadi di wilayah Riau, Jambi, Sumatera Selatan, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah dan Kalimantan Selatan. Turunnya hujan tadi membantu berkurangnya titik panas atau _hotspot_ di wilayah Indonesia pada hari ini, Rabu (25/9). Data BNPB mencatat jumlah _hotspot_ turun, pada Senin lalu (23/9) _hotspot_ berjumlah 3.150 titik. Berselang satu hari kemudian, _hotspot_ turun pada angka 1.982 titik…

Read More

Kepala BNPB Meninjau Penanganan Karhutla di Jambi

Kepala BNPB Meninjau Penanganan Karhutla di Jambi

JAMBI, beritaindonesianet – “Alhamdulilah pagi ini diawali hujan, dari hasil usaha kita bersama. Doa dan usaha manusia memadamkan Karhutla. Saya mendapat laporan sudah delapan kabupaten yang mengalami hujan. ” kata Kepala BNPB Doni Monardo di Posko Karhutla, Desa Arang-Arang, Kecamatan Kumpeh, Kabupaten Muara Jambi, Provinsi Jambi (24/9). Indeks Standar Pencemaran Udara (ISPU) Karhutla di Provinsi Jambi sangat buruk. “Hal ini berdampak kepada kesehatan. Catatan ISPU tahun 2019 lebih jelek dibandingkan tahun 2015” kata Doni. Jambi begitu pekat…

Read More

Lima Jalur Pendakian Gunung Merbabu Masih Ditutup Sementara

Lima Jalur Pendakian Gunung Merbabu Masih Ditutup Sementara

JAKARTA, beritaindonesianet– Lima jalur pendakian Gunung Merbabu ditutup sementara sejak hari ini, Kamis (12/9). Penutupan jalur pendakian disebabkan adanya kebakaran hutan di sekitaran puncak gunung yang berlangsung sejak kemarin malam (11/9). Akibat kebarakan tersebut, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Magelang melaporkan jalur pendakian yang ditutup melalui wilayah Wekas, Getasan, Salatiga, Magelang dan Boyolali. BPBD setempat mencatat bahwa lokasi kebakaran berada di wilayah hutan Gunung Merbabu, tepatnya di Dusun Malang, Desa Wonolelo, Kecamatan Sawangan, Magelang….

Read More

Demokrasi Cinta Damai Masyarakat Papua

Demokrasi Cinta Damai Masyarakat Papua

MANOKWARI, beritaindonesianet-Deklarasi cinta damai yang dilaksanakan oleh Pemprov Papua Barat, pemerintah kabupaten Manokwari, Polda, Pangdam dan elemen masyarakat di kabupaten Manokwari berlangsung meriah. Tampak ribuan orang dari berbagai suku Papua, suku nusantara, paguyuban, tokoh adat Papua, tokoh pemuda, tokoh perempuan, organisasi masyarakat, pelajar, mahasiswa, BUMD dan TNI-Polri di Manokwari hadir pada acara deklarasi cinta damai Papua Barat. MANOKWARI, beritaindonesianet-Deklarasi cinta damai yang dilaksanakan oleh Pemprov Papua Barat, pemerintah kabupaten Manokwari, Polda, Pangdam dan elemen masyarakat…

Read More

Kepala BNPB Terjun Langsung Padamkan Karhutla di Riau

Kepala BNPB Terjun Langsung Padamkan Karhutla di Riau

Riau, beritaindonesianet – Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Doni Monardo melakukan kunjungan kerja dengan agenda pemantauan lapangan langsung kebakaran hutan dan lahan di Provinsi Riau, Rabu (11/9). Doni Monardo beserta rombongan yang terdiri dari Kalaksa BPBD Riau Edward, Danrem Pekanbaru Brigjen Fadjar, Tenaga Ahli BNPB Mayjen Pur Komaruddin Simanjuntak dan Egy Massadiah mendarat di lapangan Desa Kerumutan setelah terbang selama 1,5 jam menggunakan helikopter dari Bandara Sultan Syarif Kasim, Pekanbaru, Riau. Sepanjang perjalanan Doni…

Read More

Panglima TNI : Jaga Sinergitas Prajurit TNI dan Polri di Lapangan

Panglima TNI : Jaga Sinergitas Prajurit TNI dan Polri di Lapangan

JAKARTA, beritaindonesianet-Panglima TNI, Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P. meminta agar prajurit TNI terus menjaga sinergitas dengan Polri di lapangan serta jalin hubungan yang baik dengan tokoh masyarakat, tokoh adat dan tokoh agama yang berada di wilayah, guna terlaksananya tugas-tugas dengan baik. Panglima TNI yang didampingi Kapolri, Jenderal Pol Prof. H.M. Tito Karnavian, Ph.D., di hadapan ratusan Komandan / Kepala Satuan TNI-Polri se-Papua, bertempat di Aula Mapolda Jayapura, Papua, Selasa (27/8/2019) juga mengucapkan terimakasih kepada prajurit…

Read More
1 52 53 54 55 56 114