- Gubernur Andra Soni dan Wagub Dimyati Terima Anugerah Tokoh Peduli Penyiaran
- Rangkaian HPN, 200 Wartawan Dijadwalkan Retret di Akmil Magelang
- JMSI Beri Penghargaan Khusus Untuk Ketua Jurnalis Polda Lampung
- Peringati Hari Ibu, Ratusan Lansia Banten Line Dance “Bergerak Bersama Lansia Sehat"
- Pensiunan Provinsi Banten Berwisata Budaya ke Jogja, Nikmati Keindahan dan Sejarah
BRI Mengaku Tertarik Dengan Bank Banten
Jakarta – Pihak PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk mengaku tertarik dengan PT Bank Pembangunan Daerah Banten (Bank Banten). Namun, penilaian masih sebatas dari lingkungan kerja bank daerah tersebut. Menurut Direktur Keuangan BRI Haru Koesmahargyo perseroan belum melakukan penilaian secara teliti untuk melakukan aksi korporasi. “Kami tentu melihat potensi wilayah setempat dan juga pemilik BPD tersebut, Bank Banten tentu potensi besar. Kami sendiri belum melakukan penilaian,” katanya di kantor BRI, Jakarta, Rabu (24/10/2018). Haru melanjutkan…
Read More






