- Grand Opening Press Club Indonesia SMSI, Ketua Dewas TVRI Soroti Monopoli Platform Teknologi Global
- Disperindag Banten Raih Predikat Informatif Peringkat ke-3 pada Penganugerahan KIP 2025
- Hadapi Puncak Musim Hujan, Pemkot Tangerang Pastikan Stok Bantuan Logistik Bencana Aman
- SMSI Banten Gelar Musprov di Pantai Sawarna, Perkuat Konsolidasi dan Soliditas Media Siber
- Gubernur Banten : Kerukunan Umat Jadi Ukuran Kemajuan Daerah
Harga Beras Merangkak Naik
Serang – Masyarakat kembali harus mengikat pinggang dengan kencang, menyusul mulai merangkaknya harga beras di pasaran. Di Kota Serang, Banten, para pedagang di sejumlah pasar tradisional tidak bisa menghindari menaikkan harga beras. Menurut sejumlah pedagang, kenaikan harga berkisar 500 hingga 1.000 rupiah. Di antaranya harga beras Kerawang yang tadinya 9 ribu kini menjadi 10.200 per kilogram. Sedangkan harga beras jenis C-4 yang tadinya 9.500 rupiah kini dijual lebih dari 10 ribu rupiah. “Iya, beras-beras sudah…
Read More