Penyeberangan Bakauheni-Merak Akan Normal 8 Juni Mendatang

Penyeberangan Bakauheni-Merak Akan Normal 8 Juni Mendatang

BAKAUHENI, beritaindonesianet- Sejumlah daerah di tanah air mulai menerapkan aktivitas seperti biasa (New Normal). Ini sesuai kebijakan pemerintah pusat yang mulai menerapkan new normal namun tetap pada protokol kesehatan dan melihat perkembangan Covid-19 didaerah masing-masing. Terkait itu, pihak penyeberangan Bakauheni-Merak juga bersiap menerapkan new normal. Sebelumnya, pihaknya penyeberangan Bakauheni-Merak memberlakukan pembatasan transportasi darat. Pembatasan itu berlaku sampai 7 Juni mendatang. Menurut Humas PT. ASDP Indonesia Ferry Cabang Bakauheni, Syaifullail Maslul, pembatasan transportasi darat akan berakhir…

Read More

Bilakah Parisiwata Banten Kembali Pulih?

Bilakah Parisiwata Banten Kembali Pulih?

  Oleh Doddy Fathurahman Di antara beragam sektor perekonomian, pariwisata adalah termasuk yang paling terdampak dari terjadi pandemi Covid 19. Pasalnya efek dari sektor ini sifatnya domino, di mana yang merasakan dampaknya bukan hanya dirasakan di level korporasi tetapi juga di kalangan menengah. Dimulai saat saat awal Corona menyerang Indonesia, pemerintah pusat maupun daerah, terkesan serba terlambat dalam penanganannya, bahkan ada terkesan meremehkan. Dimulai dari awal Februari 2020, kondisi ekonomi Indonesia pada umumnya dan khususnya…

Read More

Air Laut Pasang Rendam 187 Rumah Warga di Kota Tegal

Air Laut Pasang Rendam 187 Rumah Warga di Kota Tegal

  TEGAL, beritaindonesianet – Banjir rob yang dipicu oleh air laut pasang menggenangi sedikitnya 187 rumah warga yang dihuni oleh 267 Kepala Keluarga (KK) di Kota Tegal, Jawa Tengah, Rabu (3/6) sejak pukul 16.30 WIB. Selain pasangnya air laut, banjir rob juga dipengaruhi oleh rendahnya permukaan tanah di area permukiman warga yang terdampak tersebut. Menurut laporan dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tegal, banjir rob tersebut merendam di dua kelurahan yakni Kelurahan Muarareja dan…

Read More

Batasi Akses Internet Papua, Presiden dan Kemenkominfo Didenda 450 Ribu

Batasi Akses Internet Papua, Presiden dan Kemenkominfo Didenda 450 Ribu

    JAKARTA, beritaindonesianet – Majelis hakim PTUN Jakarta, Rabu, 3 Juni 2020, memutus perkara sidang gugatan pemutusan akses internet di Papua dan Papua Barat. Hakim menyatakan tindakan tergugat I (Kementerian Kominfo) dan Tergugat II (Presiden RI) yang memperlambat dan memutus akses internet di Papua dan Papua Barat pada Agustus dan September 2019 lalu adalah Perbuatan Melanggar Hukum. Hakim juga menghukum Tergugat membayar biaya perkara. Putusan ini dibacakan oleh Hakim ketua Nelvy Christin SH MH,…

Read More

Siap Bantu Sosialisasi Penanganan Covid-19, SMSI Sumsel Surati Gubernur

Siap Bantu Sosialisasi Penanganan Covid-19, SMSI Sumsel Surati Gubernur

  PALEMBANG,  beritaindonesianet- Serikat Media Siber Indonesia Sumatera Selatan (SMSI Sumsel) melayangkan surat kepada Gubernur H Herman Deru. Surat dengan nomor 001/B/SPN/PP-SMSI/VI/2020 berisi pernyataan sikap yang ditandatangani Ketua SMSI Sumsel, Jon Heri SSos itu sudah diterima Bagian Protokol Setda Pemprov Sumsel untuk diproses lebih lanjut. “Benar. Kami telah mengirim surat kepada Gubernur. Perihal pernyataan sikap SMSI Sumsel untuk membantu Pemerintah Provinsi serta menjadi bagian dari Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 dan New Normal di Sumatera…

Read More

Polsek Simpang Pematang Sulap Lahan Kosong Jadi Kebun Terong Untuk Warga

Polsek Simpang Pematang Sulap Lahan Kosong Jadi Kebun Terong Untuk Warga

  MESUJI, beritaindonesianet-Pandemik Covid-19 di Kab. Mesuji selain masyarakat terkena dampak langsung, di rasakan juga oleh Polri khususnya Polsek Simpang Pematang Polres Mesuji. Oleh sebab itu Kapolsek Simpang Pematang Kompol Yanto Dani bersama anggota polsek mengambil inisiatif untuk mengolah lahan kosong yang berada di belakang Polsek Simpang Pematang dengan luas lebih kurang 40×50 meter persegi. Adapun langkah yang diambil yaitu menanam palawija dilahan kosong tersebut berupa Tanaman Terong Hijau. Tahapan-tahapan yang di laksanakan : 1….

Read More

Forum CSR Gandeng PWI Banten Salurkan 5 Ton Beras

Forum CSR Gandeng PWI Banten Salurkan 5 Ton Beras

  SERANG, beritaindonesianet-Sebanyak 5 ton beras diserah terima dari Forum Corporate Social Responsibility (CSR) Banten ke Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Banten di Sekretariat PWI Banten, Jalan Jendral Sudirman nomor 25 Ciceri – Kota Serang. Rabu, (03/06/2020). Turut hadir, Ketua Tim Percepatan Penanggulangan Dampak Covid 19 pada Forum CSR provinsi Banten Abdul Jalla Suhaemi, Ketua PWI Banten Rian Nopandra, Sekjen PWI Banten Nasrudin, Ketua PWI Kabupaten/Kota, pengurus PWI Banten dan perwakilan dari Bank Jawa Barat (BJB)….

Read More

Kapolda Banten Ikuti Vicon Pembukaan Musrenbang Polri Tahun 2020

Kapolda Banten Ikuti Vicon Pembukaan Musrenbang Polri Tahun 2020

  SERANG, beritaindonesianet – Menghadapi New Normal (Tatanan hidup baru) Kapolri Jenderal Idham Azis pimpin rapat pembukaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Polri tahun 2020 melalui sarana Video confrence (Vicon) yang di ikuti oleh seluruh jajaran Polda di Indonesia. Rabu (3/6/2020). Kapolda Banten Irjen Pol. Fiandar melalui Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol. Edy Sumardi kepada awak media menyampaikan bahwa Polda Banten dan jajarannya siap melaksanakan apa yang telah di sampaikan oleh Bapak Kapolri Jenderal Idham…

Read More

Putus Penyebaran Covid 19, Brimob Lampung Patroli Gabungan TNI dan Satpol PP

Putus Penyebaran Covid 19, Brimob Lampung Patroli Gabungan TNI dan Satpol PP

BANDARLAMPUNG, beritaindonesianet-Jajaran Brimob Batalyon A Pelopor melaksanakan patroli skala besar gabungan dengan instansi terkait yaitu TNI dan Satpol PP dalam rangka Ops Aman Nusa II untuk memutus rantai penyebaran virus Corona atau Covid-19 di wilayah Bandar Lampung. Selasa sore (02 /06/2020). Sebelum patroli, telah dilaksanakan Apel Gabungan di sekitar Tugu Adipura Lampung, dilanjutkan giat patroli dengan sasaran pasar-pasar,pertokoan dan jalan raya. Komandan Satuan Brimob Polda Lampung KBP.Donyar Kusumadji,S.i.K. menekankan agar personil yang melaksanakan Patroli skala…

Read More

Pemkab Serang Siap Laksanakan New Normal

Pemkab Serang Siap Laksanakan New Normal

  SERANG, beritaindonesianet-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Serang siap menjalankan program tatanan baru kehidupan masyarakat (new normal) yang mulai dilakukan pemerintah pusat. Penyesuaian pun dilakukan di organisasi perangkat daerah (OPD) yang melaksanakan pelayanan kepada masyarakat. Sekretaris Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Serang Arif Roikhan mengatakan, sesuai arahan Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah, pihaknya harus melakukan sejumlah penyesuaian protokol kesehatan saat pandemi covid-19. “Kami harus menjalankan standar pelayanan yang ketat dalam upaya pencegahan covid-19,” ujarnya dalam keterangan tertulis,…

Read More
1 295 296 297 298 299 413